Mudik Pakai Kendaraan Sendiri? Jangan Lupa Siapkan Ini

Selasa, 26 April 2022 - 14:11 WIB
Sejumlah kendaraan melintas di pintu Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Senin (25/4/2022). Pemudik wajib menyiapkan kendaraannya agar tidak ada gangguan saat pulang kampong. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/YU
Masyarakat sudah diperbolehkan untuk melakukan mudik Lebaran . Namun, bagi mereka yang membawa kendaraan pribadi, tentu harus melakukan berbagai persiapan.

Salah satunya mengecek kondisi mesin mobil. Tujuannya, agar perjalanan lancar dan tanpa hambatan karena alasan mobil mogok.

Oleh karena itu, sebelum melakukan perjalanan mudik sebaiknya Anda mengecek kelengkapan dan kondisi mesin mobil. Nah, apa saja yang harus diperhatikan? Berikut seperti dilansir dari berbagai sumber.

1. Cek mesin secara menyeluruh

Sebelum berangkat mudik, pastikan Anda mengecek mesin mobil secara menyeluruh dan jangan sampai ada yang terlewatkan. Ini agar perjalanan jadi lebih nyaman, dan kendaraan tidak rewel ketika dibawa macet-macetan.
selanjutnya


Berita Terkini More